Formulir Pendaftaran Haji
Silakan lengkapi data diri dan unggah dokumen persyaratan Anda. Tim kami akan segera menghubungi Anda untuk proses selanjutnya.
RING 1
Warga Kelurahan Prioritas
5
Total Kuota
5
Terdaftar0
Sisa KuotaUMUM
Warga Luar Ring 1 & Luar Kota
10
Total Kuota
4
Terdaftar6
Sisa KuotaPorsi Tertinggi Saat Ini
Porsi tertinggi berubah sewaktu-waktu sesuai ketentuan BP Haji RI
1300687036
Nomor Porsi Tertinggi
Perhatian Sebelum Mengisi!
- Pastikan nama yang Anda masukkan sama persis dengan yang tertera pada KTP/KK/Akte Kelahiran/Buku Nikah/Ijazah (SD/SLTP/SLTA).
- Pastikan Porsi Haji Anda masuk dalam Keberangkatan Tahun Depan.
- Semua dokumen yang diunggah harus dapat dibaca dengan jelas (tidak buram).
- Ukuran maksimal untuk setiap file adalah 2MB. Format yang diterima: JPG, PNG, PDF.